Nyamuk memang menjadi binatang yang sangat dihindari oleh kita, gigitannya membuat gatal dan tidupun menjadi terganggu. Dan kayanya semua pasti tidak mengharapkan nyamuk untuk ada ya, hehehe...
Jika memang nyamuk itu merugikan, kenapa harus ada di dunia ini? Tuhan tidak akan menciptakan makhluk yang tidak berguna bagi makhluk lainnya kan.. (ini pendapat pribadi ya, hehe..). Saya sempat membahas masalah ini dengan istri dan ia pun memberikan sebuah jawaban yang baik.
Kata istri saya bahwa "nyamuk diciptakan untuk dimakan oleh kodok". Benar juga ya apa yang dikatakan oleh istri. Saya akhirnya mendapat kesimpulan bahwa "nyamuk mungkin sangat dibenci oleh manusia, tetapi nyamuk bisa menjadi makanan bagi si kodok". Mungkin itulah alasan Tuhan menciptakan nyamuk, hahahaha....